Sunday, May 9, 2021

Review: Prenavita Milk Vanilla Flavoured

Hi beauties
 
Gimana nih puasanya? Sudah tinggal menghitung beberapa hari lagi ya menjelang hari kemenangan tiba. Ramadhan kali ini berhubung saya memasuki kehamilan ketiga, jadwal puasa saya menjadi sedikit terganggu karena "bawaan" kali ya, jadi sudah alhamdulillah sekali kalau seharian bisa kuat puasa, dan entah kenapa "kata" beberapa orang yang sudah mengalami kehamilan ketiga, memang terasa lebih "berbeda" dari kehamilan sebelumnya, dan ini memang terasa sekali pada perbedaannya pada kehamilan saya saat ini.
 
Nah, agar tetap kuat dan sehat selalu selama kehamilan ini jangan lupa asupan-asupan yang bernutrisi ya, salah satunya dengan mengkonsumsi produknya Prenavita dengan rasa Milk Vanilla Flavoured ini. Rasanya bagaimana? Apakah aman untuk ibu hamil? Yuk simak review lengkapnya!

Review Prenavita Milk Vanilla Flavoured
 

- POPULAR POST -